GudangBelajarBahasaArab.blogspot.com adalah sebuah blog yang menyediakan kumpulan materi untuk dapat belajar bahasa Arab, yang mudah-mudahan dapat bermanfa'at bagi semuanya

Sabtu, 28 Juli 2012

33. Dari Luar Negri



مِنْ خَارِجِ الْبِلاَدِ
DARI LUAR NEGERI

PETUNJUK
: Download file audio (klik kanan lalu save target/save link) percakapan ini. Dengarkan dengan saksama audionya tanpa melihat teksnya. Setelah itu, bacalah teksnya dengan suara nyaring (tanpa mendengar audio) sambil memahami maknanya. Kemudian dengarkan kembali audionya sambil melihat teksnya. Akhirnya, dengarkan lagi audionya tanpa melihat tulisannya.
: من أين حضرت ؟ ليث
Engkau berasal dari mana?
Laits

: حضرتُ من اليمن. أنا يمنيّ. ثامر
Saya berasal dari Yaman. Saya seorang Yaman.
Tsamir

: ومتى حضرت من اليمن ؟ ليث
Kapan engkau datang dari Yaman?

: حضرت قبل عشر سنوات. ثامر
Saya telah tinggal sejak sepuluh tahun yang lalu.

: هل معك الجنسية اليمنية ؟ ليث
Apakah engkau mempunyai kewarganegaeraan Yaman?

: نعم، ومعي جواز السفر اليمني. ثامر
Iya. Dan saya membawa paspor Yaman.

: هل حضرت للعمل ؟ ليث
Apakah engkau di sini untuk bekerja?

: لا، حضرت للدراسة، وبعد الدراسة تزوجت. ثامر
Bukan. Saya di sini untuk belajar. Dan sesudah studi, saya menikah.

: وماذا تعمل هنا ؟ ليث
Dan engkau bekerja apa di sini?

: أنا أستاذ في الجامعة. ثامر
Saya seorang dosen di Universitas.

: هل تزور اليمن ؟ ليث
Apakah engkau sudah berziarah ke Yaman?

: نعم، أقضي العطلة مع الأسرة في اليمن. ثامر
Iya. Saya mengisi liburan bersama keluarga di Yaman.

: هل أنت سعيد هنا ؟ ليث
Apakah engkau berbahagia di sini?

: نعم، والحمد لله. ثامر
Ulangi kegiatan di atas hingga lancar lalu praktikkan bersama orang lain
Komentar Facebook
0 Komentar Blogger
Twitter

0 komentar:

Posting Komentar